Sedikit Info Seputar
Akhirnya Google Memberikan Nama Untuk Android Terbaru Mereka!
Terbaru 2017
- Hay gaes kali ini team Game Apk Full Crack, kali ini akan membahas artikel dengan judul Akhirnya Google Memberikan Nama Untuk Android Terbaru Mereka!, kami selaku Team Game Apk Full Crack telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Game Apk Full Crack. semoga isi postingan tentang
Artikel android,
Artikel news,
Artikel review, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul:
Berbagi Info Seputar
Akhirnya Google Memberikan Nama Untuk Android Terbaru Mereka!
Terbaru
link: Akhirnya Google Memberikan Nama Untuk Android Terbaru Mereka!
Berbagi Akhirnya Google Memberikan Nama Untuk Android Terbaru Mereka! Terbaru dan Terlengkap 2017
![]() |
Android Statue |
Sepertinya ada peserta survei yang memasukkan nama nagasari dan nastar. Survei yang dimaksud diadakan Google untuk mencari inspirasi nama Android N, yang mulai digelar saat Google mengadakan Google I/O 2016 bulan Mei lalu.
Survei ini sendiri bisa diikuti di situs resmi Android, di mana para peserta survei bisa mengetikkan nama-nama makanan manis yang menurut mereka layak untuk dijadikan nama Android.
Sebagai informasi, nagasari adalah sejenis kue yang terbuat dari tepung beras, tepung sagu, santan dan gula yang diisi pisang. Kue ini biasanya dibalut dengan daun pisang lalu dikukus. Sementara nastar sebenarnya berasal dari bahasa Belanda, yaitu Ananas dan Taart, yang artinya tart nanas. Kue ini digemari orang Belanda, namun di negara asalnya biasanya diisi blueberry atau apel. Lalu di Indonesia buah tersebut kemudian diganti dengan nanas dan menjadi kue wajib saat Lebaran.
Namun apa mau dikata, nastar tak dipilih Google sebagai nama untuk Android N. Dan entah akan seperti pula logo Android N jika nastar yang dipilih.